Persiapan Menjadi Seorang Penerjemah

Persiapan menjadi penerjemah Tiotoo

Pada postingan artikel kali ini saya ingin sharing tentang pengalaman menerjemahkan teks atau artikel atau tepatnya bagaimana mempersiapkan diri Anda sebagai penerjemah dan apa yang diperlukan. Semuanya saya rangkum dalam bentuk video singkat dan saya buat saat masih di Jepang Desember 2015 tahun lalu. Tapi sebelumnya saya sudah membuat video tentang terjemahan di tahun 2014, bisa lihat videonya disini (Podcast Video: Tips Bagi Penerjemah Online) Saya juga telah membuat panduan bagi Anda yang ingin membuat terjemahan online, bisa didownload gratis disini (Tips Sebelum Menerjemahkan Online).

 

Apa yang akan dibahas dalam video ini :
- Jadi penerjemahan di dunia online dan 'offline'

- Bagaimana mempersiapkan diri sebagai penerjemah saat kuliah baik di sastra Inggris atau pendidikan bahasa Inggris

- Cara memperkuat citra diri Anda atau membranding sebagai penerjemah

- Mengapa sebuah profil online penting bagi Anda sebagai penerjemah saat ini

- Menentukan bagaimana teknis menerjemahkan

 

Untuk selanjutnya bisa dilihat di video ini :

Persiapan Menjadi Seorang Penerjemah Online

Bagi penerjemah online ada beberapa tools untuk menerjemahkan yang telah saya review, bisa dibaca disini (Review Kamus Untuk Terjemahan Inggris ke Indonesia).

- Semoga video ini bisa membantu dan jangan lupa untuk sharing kepada yang lain. Jika ada yang ingin ditanyakan atau saran langsung saja bisa layangkan ke line id @tangguh_ow atau email ke halaman kontak.